Category: KABUPATEN TANGERANG

Pemkab Tangerang Kerja Sama Bulog Gelar Pasar Murah

TANGERANG – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang melalui Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Tangerang bekerja sama dengan Badan Urusan Logistik (Bulog) menggelar Operasi Pasar Gerakan Pangan Murah (GPM) di halaman kantor Kecamatan Sepatan, Rabu (11/09/2024). Kegiatan tersebut bertujuan untuk menyediakan akses pangan berkualitas dengan harga terjangkau bagi masyarakat, khususnya dalam rangka menjaga kestabilan harga dan […]

Pemkab Tangerang Terus Berupaya Atasi Kematian Ibu, Bayi dan Kasus Stunting

Pemerintah Kabupaten Tangerang terus berupaya mengatasi kematian ibu (AKI) dan bayi (AKB) serta kasus stunting melalui berbagai program kesehatan. Salah satunya dilakukan melalui kegiatan Jejaring Pelayanan Antenatal Care (ANC) dan Rujukan Stunting yang digelar di RSUD Kabupaten Tangerang, Kamis (12/9/2024). Kepala Dinas Kesehatan, Ahmad Muchlis menegaskan pentingnya kolaborasi lintas sektor untuk memperkuat pelayanan kesehatan ibu […]

Cegah Pelecehan Seksual di Kampus, Pemkab Tangerang Perkuat Satgas PPKS

ABOUT TANGERANG – Pemerintah Kabupaten Tangerang melalui Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPPA) memperkuat peran Satuan Tugas Pencegahan dan Penanganan Kekerasan Seksual (Satgas PPKS) Perguruan Tinggi. Hal ini dalam upaya mencegah terjadinya kekerasan dan pelecehan seksual terhadap perempuan di lingkungan kampus. Perlu diketahui, Pemerintah telah menerbitkan Permendikbud Ristek Nomor 30 Tahun 2021 tentang Pencegahan […]